KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Konflik Rusia dengan Ukraina masih belum kunjung mereda. Di saat yang bersamaan, harga-harga komoditas justru terus melambung tinggi terpicu oleh konflik ini. Naiknya komoditas tersebut tentu akan mengganggu belanja negara, terutama dari sisi subsidi energi. Ekonom Center of Reforn on Economics (Core) Yusuf Rendy mengatakan, harga bahan bakar minyak (BBM) diperkirakan akan naik dalam waktu dekat. Hal ini sejalan dengan kondisi saat ini, yaitu harga keekonomian dari beragam produk BBM sudah mengindikasikan akan mengalami peningkatan. “Jadi ada peluang tinggal menunggu waktu saja harga BBM akan naik,” tutur Yusuf Kepada Kontan.co.id, Senin (28/3).
Harga BBM dan Listrik Diperkirakan Akan Naik, Ini Saran Ekonom
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Konflik Rusia dengan Ukraina masih belum kunjung mereda. Di saat yang bersamaan, harga-harga komoditas justru terus melambung tinggi terpicu oleh konflik ini. Naiknya komoditas tersebut tentu akan mengganggu belanja negara, terutama dari sisi subsidi energi. Ekonom Center of Reforn on Economics (Core) Yusuf Rendy mengatakan, harga bahan bakar minyak (BBM) diperkirakan akan naik dalam waktu dekat. Hal ini sejalan dengan kondisi saat ini, yaitu harga keekonomian dari beragam produk BBM sudah mengindikasikan akan mengalami peningkatan. “Jadi ada peluang tinggal menunggu waktu saja harga BBM akan naik,” tutur Yusuf Kepada Kontan.co.id, Senin (28/3).