KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) berencana meminta keterangan regulator pasca harga Bahan Bakar Minyak (BBM) tak kunjung mengalami penyesuaian meskipun harga minyak dunia mengalami penurunan signifikan. Komisioner KPPU Guntur Saragih menuturkan pihaknya berencana meminta keterangan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) seputar penyesuaian harga BBM. "Tentunya kita akan meminta keterangan Kementerian ESDM, kita masih meneliti," ujar Guntur kepada Kontan.co.id, Senin (27/4).
Harga BBM tak kunjung turun, KPPU berencana minta keterangan ESDM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) berencana meminta keterangan regulator pasca harga Bahan Bakar Minyak (BBM) tak kunjung mengalami penyesuaian meskipun harga minyak dunia mengalami penurunan signifikan. Komisioner KPPU Guntur Saragih menuturkan pihaknya berencana meminta keterangan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) seputar penyesuaian harga BBM. "Tentunya kita akan meminta keterangan Kementerian ESDM, kita masih meneliti," ujar Guntur kepada Kontan.co.id, Senin (27/4).