KONTAN.CO.ID - Pasar kripto memerah pada Senin (25/4), dengan harga Bitcoin jatuh ke level US$ 38.000. Masih bisa turun lagi? Mengutip CoinDesk, investor masih terus mencermati konflik Rusia dan Ukraina yang masih terus berlangsung dan semakin memburuk. Selain itu, investor memantau kemungkinan kenaikan suku bunga setengah poin dalam pertemuan bank sentral AS, The Fed pada Mei nanti.
Harga Bitcoin Jatuh ke Level US$ 38.000, Masih Bisa Turun Lagi?
KONTAN.CO.ID - Pasar kripto memerah pada Senin (25/4), dengan harga Bitcoin jatuh ke level US$ 38.000. Masih bisa turun lagi? Mengutip CoinDesk, investor masih terus mencermati konflik Rusia dan Ukraina yang masih terus berlangsung dan semakin memburuk. Selain itu, investor memantau kemungkinan kenaikan suku bunga setengah poin dalam pertemuan bank sentral AS, The Fed pada Mei nanti.