KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan harga jual emas batangan bersertifikat di Logam Mulia milik PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) kembali catatkan kenaikan tertinggi sepanjang masa tersulut kembali memanasnya geopolitik Amerika Serikat (AS) dengan Uni Eropa. Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam, Rabu (3/7) berada di Rp 714.000. Harga tersebut naik Rp 20.00 dari posisi, Selasa (2/7). Analis Asia Trade Point Futures Deddy Yusuf Siregar mengatakan, kenaikan harga emas Antam termasuk luar biasa, di saat kenaikan harga emas dunia belum melewati harga tertinggi. Deddy mengamati, geopolitik yang kembali memanas setelah baru saja AS berkomitmen gencatan senjata dalam perang dagang dengan China, pemerintah AS kembali melakukan serangan.
Harga emas Antam melonjak akibat ketegangan Amerika-Eropa
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pertumbuhan harga jual emas batangan bersertifikat di Logam Mulia milik PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) kembali catatkan kenaikan tertinggi sepanjang masa tersulut kembali memanasnya geopolitik Amerika Serikat (AS) dengan Uni Eropa. Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam, Rabu (3/7) berada di Rp 714.000. Harga tersebut naik Rp 20.00 dari posisi, Selasa (2/7). Analis Asia Trade Point Futures Deddy Yusuf Siregar mengatakan, kenaikan harga emas Antam termasuk luar biasa, di saat kenaikan harga emas dunia belum melewati harga tertinggi. Deddy mengamati, geopolitik yang kembali memanas setelah baru saja AS berkomitmen gencatan senjata dalam perang dagang dengan China, pemerintah AS kembali melakukan serangan.