KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas dunia berpotensi naik lagi di atas US$ 2.000 per ons troi. Berdasarkan data Bloomberg pada Kamis (13/4) per pukul 11.42 WIB, harga emas terkerek 0,40% ke US$ 2.032,90 per ons troi. Direktur PT Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi memprediksi, harga emas siap menuju US$ 2.054 per ons troi. Pendorongnya berasal dari inflasi Amerika Serikat (AS) yang turun di 5% pada Maret 2023 dan ketegangan di Ukraina semakin memanas. "Dalam hitungan minggu, ada kemungkinan China melakukan operasi khusus terhadap Taiwan. Emas siap menuju US$ 2.054 per ons troi," kata Ibrahim.
Harga Emas Diprediksi Lanjut Naik ke Level US$ 2.054 per ons troi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas dunia berpotensi naik lagi di atas US$ 2.000 per ons troi. Berdasarkan data Bloomberg pada Kamis (13/4) per pukul 11.42 WIB, harga emas terkerek 0,40% ke US$ 2.032,90 per ons troi. Direktur PT Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi memprediksi, harga emas siap menuju US$ 2.054 per ons troi. Pendorongnya berasal dari inflasi Amerika Serikat (AS) yang turun di 5% pada Maret 2023 dan ketegangan di Ukraina semakin memanas. "Dalam hitungan minggu, ada kemungkinan China melakukan operasi khusus terhadap Taiwan. Emas siap menuju US$ 2.054 per ons troi," kata Ibrahim.