KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas kembali menanjak dan cenderung stabil di atas kisaran US$ 1.750 per ons troi pada awal perdagangan Selasa (2/6) hari ini. Pukul 08.00 WIB, harga emas untuk pengiriman Agustus 2020 di Commodity Exchange ada di US$ 1.754,20 per ons troi, naik 0,22% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 1.750,30 per ons troi. Mengutip Bloomberg, Kenaikan harga emas hari ini ditopang oleh aksi investor yang masih mencermati aksi protes di kota-kota besar di Amerika Serikat dan kekhawatiran memanasnya suhu ketegangan antara AS-China. Baca Juga: Terus menanjak, harga emas naik ke level US$ 1.741 per ons troi
Harga emas hari ini menanjak di tengah kekhawatiran memanasnya ketegangan AS-China
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas kembali menanjak dan cenderung stabil di atas kisaran US$ 1.750 per ons troi pada awal perdagangan Selasa (2/6) hari ini. Pukul 08.00 WIB, harga emas untuk pengiriman Agustus 2020 di Commodity Exchange ada di US$ 1.754,20 per ons troi, naik 0,22% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 1.750,30 per ons troi. Mengutip Bloomberg, Kenaikan harga emas hari ini ditopang oleh aksi investor yang masih mencermati aksi protes di kota-kota besar di Amerika Serikat dan kekhawatiran memanasnya suhu ketegangan antara AS-China. Baca Juga: Terus menanjak, harga emas naik ke level US$ 1.741 per ons troi