KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas kembali naik setelah turun pada perdagangan kemarin. Kamis (28/11) pukul 07.45 WIB harga emas untuk pengiriman Februari 2020 di Commodity Exchange ada di US$ 1.463,70 per ons troi, naik 0,19% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 1.460,80 per ons troi. Sementara harga emas spot ada di US$ 1.457,74 per ons troi, naik 0,22% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 1.454,44 per ons troi. Kemarin, harga emas sempat jatuh karena optimisme kesepakatan dagang antara AS-China akan segera terealisasi dan rilis data ekonomi AS yang positif.
Harga emas kembali bangkit pagi ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas kembali naik setelah turun pada perdagangan kemarin. Kamis (28/11) pukul 07.45 WIB harga emas untuk pengiriman Februari 2020 di Commodity Exchange ada di US$ 1.463,70 per ons troi, naik 0,19% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 1.460,80 per ons troi. Sementara harga emas spot ada di US$ 1.457,74 per ons troi, naik 0,22% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 1.454,44 per ons troi. Kemarin, harga emas sempat jatuh karena optimisme kesepakatan dagang antara AS-China akan segera terealisasi dan rilis data ekonomi AS yang positif.