KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga masih berupaya naik di hari kedua pekan ini. Selasa (8/1) pukul 8.14 WIB, harga emas untuk pengiriman Februari 2019 di Commodity Exchange berada di US$ 1.290,60 per ons troi, menguat 0,05% jika dibandingkan dengan harga kemarin pada US$ 1.289,90 per ons troi. Harga emas berupaya kembali menembus level tertinggi baru, yang tercatat US$ 1.294,80 per ons troi pada 3 Januari lalu. "Pasar sedang mempertimbangkan ekspektasi kenaikan suku bunga The Fed dan ketika ekspektasi ini menurun, harga emas merangkak naik," kata Suki Cooper, analis logam mulia Standard Chartered Bank kepada Reuters.
Harga emas mencoba bertahan di sekitar US$ 1.290 per ons troi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga masih berupaya naik di hari kedua pekan ini. Selasa (8/1) pukul 8.14 WIB, harga emas untuk pengiriman Februari 2019 di Commodity Exchange berada di US$ 1.290,60 per ons troi, menguat 0,05% jika dibandingkan dengan harga kemarin pada US$ 1.289,90 per ons troi. Harga emas berupaya kembali menembus level tertinggi baru, yang tercatat US$ 1.294,80 per ons troi pada 3 Januari lalu. "Pasar sedang mempertimbangkan ekspektasi kenaikan suku bunga The Fed dan ketika ekspektasi ini menurun, harga emas merangkak naik," kata Suki Cooper, analis logam mulia Standard Chartered Bank kepada Reuters.