KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas berupaya menguat lagi setelah kemarin turun. Kamis (25/6) pukul 6.52 WIB, harga emas spot berada di US$ 1.762,26 per ons troi, naik 0,06% ketimbang hari sebelumnya. Pada Selasa (23/6), harga emas spot ditutup pada US$ 1.768,41 per ons troi, level tertinggi sejak Oktober 2012. Setelah itu, harga emas turun 0,41% pada perdagangan kemarin. Aksi jual terjadi pada perdagangan kemarin setelah harga emas melejit ke angka tertinggi dalam lebih dari 7,5 tahun. Para investor mengurangi posisi emas di tengah terus naiknya kasus infeksi virus corona.
Harga emas naik tipis setelah terkoreksi tipis dari level tertinggi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas berupaya menguat lagi setelah kemarin turun. Kamis (25/6) pukul 6.52 WIB, harga emas spot berada di US$ 1.762,26 per ons troi, naik 0,06% ketimbang hari sebelumnya. Pada Selasa (23/6), harga emas spot ditutup pada US$ 1.768,41 per ons troi, level tertinggi sejak Oktober 2012. Setelah itu, harga emas turun 0,41% pada perdagangan kemarin. Aksi jual terjadi pada perdagangan kemarin setelah harga emas melejit ke angka tertinggi dalam lebih dari 7,5 tahun. Para investor mengurangi posisi emas di tengah terus naiknya kasus infeksi virus corona.