MOMSMONEY.ID - Harga emas Pegadaian mulai memperlihatkan sinyal penguatan. Meski harga emas Antam masih bergerak stagnan, tetapi harga emas UBS sudah mulai menguat tipis jika dibandingkan dengan harga kemarin, Kamis (20/7). Mengutip laman Pegadaian, harga emas Antam ukuran 1 gram tertahan pada harga Rp 1.107.000. Sedangkan harga emas UBS ukuran 1 gram naik Rp 2.000 menjadi Rp 1.055.000. Baca Juga: Robert Kiyosaki Beri Peringatan Investor Saham & Obligasi untuk Hati-Hati, Ada Apa?
- Harga emas 0,5 gram: Rp 605.000
- Harga emas 1 gram: Rp 1.107.000
- Harga emas 2 gram: Rp 2.153.000
- Harga emas 3 gram: Rp 3.204.000
- Harga emas 5 gram: Rp 5.305.000
- Harga emas 10 gram: Rp 10.553.000
- Harga emas 25 gram: Rp 26.253.000
- Harga emas 50 gram: Rp 52.424.000
- Harga emas 100 gram: Rp 104.768.000
- Harga emas 250 gram: Rp 261.647.000
- Harga emas 500 gram: Rp 523.078.000
- Harga emas 1.000 gram: Rp 1.046.115.000
- Harga emas 0,5 gram: Rp 563.000
- Harga emas 1 gram: Rp 1.055.000
- Harga emas 2 gram: Rp 2.093.000
- Harga emas 5 gram: Rp 5.170.000
- Harga emas 10 gram: Rp 10.283.000
- Harga emas 25 gram: Rp 25.657.000
- Harga emas 50 gram: Rp 51.208.000
- Harga emas 100 gram: Rp 102.376.000
- Harga emas 250 gram: Rp 255.864.000
- Harga emas 500 gram: Rp 511.125.000
- Harga emas 1.000 gram: Rp -