KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas kembali naik pada perdagangan Rabu (21/8) pagi. Pukul 07.08 WIB, harga emas untuk pengiriman Desember 2024 di Commodity Exchange ada di US$ 2.551,20 per ons troi, naik 0,02% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 2.550,60 per ons troi. Harga emas kembali menembus rekor tertinggi sepanjang masa, di tengah penantian pidato Gubernur The Fed Jerome Powell pada Jumat pekan ini. Mengutip Bloomberg, pidato Powell pada simposium tahunan Jackson Hole di Dyoming akan menjadi petunjuk tentang arah pemangkasan suku bunga bank sentral, sering dilihat sebagai hal positif bagi emas.
Harga Emas Semakin Berkilau di Tengah Penantian Pidato Powell Pekan Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas kembali naik pada perdagangan Rabu (21/8) pagi. Pukul 07.08 WIB, harga emas untuk pengiriman Desember 2024 di Commodity Exchange ada di US$ 2.551,20 per ons troi, naik 0,02% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 2.550,60 per ons troi. Harga emas kembali menembus rekor tertinggi sepanjang masa, di tengah penantian pidato Gubernur The Fed Jerome Powell pada Jumat pekan ini. Mengutip Bloomberg, pidato Powell pada simposium tahunan Jackson Hole di Dyoming akan menjadi petunjuk tentang arah pemangkasan suku bunga bank sentral, sering dilihat sebagai hal positif bagi emas.