KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas bergerak turun pada hari Senin (7/9) sore. Melansir Bloomberg, pukul 15.20 WIB, harga emas spot berada di US$ 1.932,16 per ons troi, turun 0,09% dibanding penutupan sebelumnya. Pertumbuhan lapangan kerja AS semakin melambat pada bulan Agustus dan angka kehilangan pekerjaan permanen meningkat karena uang dari pemerintah mulai habis, meningkatkan keraguan atas keberlanjutan pemulihan ekonomi dari resesi Covid-19 yang dalam. Baca Juga: Harga emas Antam di Pegadaian pagi ini Rp 1.064.000 per gram (7 September 2020)
Harga emas spot masih bergerak turun di US$ 1.932,16 per ons troi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas bergerak turun pada hari Senin (7/9) sore. Melansir Bloomberg, pukul 15.20 WIB, harga emas spot berada di US$ 1.932,16 per ons troi, turun 0,09% dibanding penutupan sebelumnya. Pertumbuhan lapangan kerja AS semakin melambat pada bulan Agustus dan angka kehilangan pekerjaan permanen meningkat karena uang dari pemerintah mulai habis, meningkatkan keraguan atas keberlanjutan pemulihan ekonomi dari resesi Covid-19 yang dalam. Baca Juga: Harga emas Antam di Pegadaian pagi ini Rp 1.064.000 per gram (7 September 2020)