KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas mencapai level tertinggi dua minggu pada hari Kamis (112/10). Dolar Amerika Serikat (AS) dan imbal hasil US Treasury tersandung menjelang laporan data inflasi AS yang dapat memberikan petunjuk mengenai sikap The Fed dalam menentukan tingkat suku bunga. Melansir Reuters, harga emas spot naik 0,3% menjadi US$1.880,00 per ons troi pada pukul 0712 GMT, level tertinggi sejak 27 September. Sedangkan, harga emas berjangka AS naik 0,3% menjadi US$1.893,70. Baca Juga: Dolar AS Melemah, Harga Emas Beranjak Menguat Dekati Level US$ 1.900 Per Ons Troi
Harga Emas Spot Mencapai Level Tertinggi 2 Pekan pada Kamis (12/10)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas mencapai level tertinggi dua minggu pada hari Kamis (112/10). Dolar Amerika Serikat (AS) dan imbal hasil US Treasury tersandung menjelang laporan data inflasi AS yang dapat memberikan petunjuk mengenai sikap The Fed dalam menentukan tingkat suku bunga. Melansir Reuters, harga emas spot naik 0,3% menjadi US$1.880,00 per ons troi pada pukul 0712 GMT, level tertinggi sejak 27 September. Sedangkan, harga emas berjangka AS naik 0,3% menjadi US$1.893,70. Baca Juga: Dolar AS Melemah, Harga Emas Beranjak Menguat Dekati Level US$ 1.900 Per Ons Troi