KONTAN.CO.ID - Harga emas stabil pada Jumat (16/8) dan diperkirakan akan mencatat kenaikan mingguan di tengah optimisme mengenai pemotongan suku bunga Amerika Serikat (AS). Sementara para pedagang menunggu pidato Ketua The Fed Jerome Powell yang dijadwalkan minggu depan untuk petunjuk mengenai besaran pemotongan tersebut. Harga emas spot turun 0,2% menjadi US$2.450,91 per ons troi pada pukul 0320 GMT, namun harga telah naik hampir 1% sepanjang minggu ini. Sedangkan, emas berjangka AS juga turun 0,2% menjadi US$2.488,50.
Harga Emas Spot Menuju Kenaikan Mingguan di Tengah Harapan Pemotongan Suku Bunga AS
KONTAN.CO.ID - Harga emas stabil pada Jumat (16/8) dan diperkirakan akan mencatat kenaikan mingguan di tengah optimisme mengenai pemotongan suku bunga Amerika Serikat (AS). Sementara para pedagang menunggu pidato Ketua The Fed Jerome Powell yang dijadwalkan minggu depan untuk petunjuk mengenai besaran pemotongan tersebut. Harga emas spot turun 0,2% menjadi US$2.450,91 per ons troi pada pukul 0320 GMT, namun harga telah naik hampir 1% sepanjang minggu ini. Sedangkan, emas berjangka AS juga turun 0,2% menjadi US$2.488,50.