KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas tergelincir pada hari Senin (24/10), setelah naik 1,8% pada sesi sebelumnya. Terseret penguatan dolar Amerika Serikat, meskipun harapan samar Federal Reserve akan mengadopsi sikap kebijakan yang kurang agresif pada akhir tahun meredam penurunan lebih dalam. Melansir Reuters, harga emas spot turun 0,1% menjadi US$1.654,68 per ons troi, pada 0330 GMT. Harga emas menandai kenaikan harian terbesar mereka sejak 3 Oktober pada hari Jumat. Sementara, harga emas berjangka AS naik 0,1% pada US$1.658,40. Baca Juga: Harga Emas Antam Naik Rp 1.000 Hari Ini 24 Oktober, Simak Daftarnya!
Harga Emas Spot Meredup ke US$1.654,68 Senin (24/10) Siang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas tergelincir pada hari Senin (24/10), setelah naik 1,8% pada sesi sebelumnya. Terseret penguatan dolar Amerika Serikat, meskipun harapan samar Federal Reserve akan mengadopsi sikap kebijakan yang kurang agresif pada akhir tahun meredam penurunan lebih dalam. Melansir Reuters, harga emas spot turun 0,1% menjadi US$1.654,68 per ons troi, pada 0330 GMT. Harga emas menandai kenaikan harian terbesar mereka sejak 3 Oktober pada hari Jumat. Sementara, harga emas berjangka AS naik 0,1% pada US$1.658,40. Baca Juga: Harga Emas Antam Naik Rp 1.000 Hari Ini 24 Oktober, Simak Daftarnya!