KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas tergelincir pada hari Selasa (13/6) karena imbal hasil US Treasury rebound. Sementara para pedagang memperkuat taruhan bahwa The Fed akan mempertahankan suku bunga setelah data menunjukkan kenaikan harga konsumen AS melambat pada bulan Mei. Melansir Reuters, harga emas spot turun 0,6% menjadi US$1.944,0499 per ons troi, setelah naik sebanyak 0,7% pada data inflasi AS. Sedangkan, harga emas berjangka AS menetap 0,6% lebih rendah pada US$1.957,3. Imbal hasil US Treasury 10-tahun naik menjadi 3,807%, membuat bullion yang tidak memberikan imbal hasil menjadi kurang menarik.
Harga Emas Spot Sedikit Meredup ke US$1.944,05 pada Selasa (13/6)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas tergelincir pada hari Selasa (13/6) karena imbal hasil US Treasury rebound. Sementara para pedagang memperkuat taruhan bahwa The Fed akan mempertahankan suku bunga setelah data menunjukkan kenaikan harga konsumen AS melambat pada bulan Mei. Melansir Reuters, harga emas spot turun 0,6% menjadi US$1.944,0499 per ons troi, setelah naik sebanyak 0,7% pada data inflasi AS. Sedangkan, harga emas berjangka AS menetap 0,6% lebih rendah pada US$1.957,3. Imbal hasil US Treasury 10-tahun naik menjadi 3,807%, membuat bullion yang tidak memberikan imbal hasil menjadi kurang menarik.