KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas bergerak flat pada perdagangan Kamis (2/9). Sebagian besar investor menunggu laporan non-farm payrolls Amerika Serikat (AS) yang sangat penting untuk garis waktu pengurangan Federal Reserve. Melansir Reuters pukul 11.11 WIB, harga emas spot stabil di US$1.811,66 per ons troi, pada 0341 GMT. Sedangkan, harga emas berjangka AS stabil di US$1.814,30. "Pasar sedang menunggu rilis data penggajian untuk mendapatkan sedikit panduan tentang bagaimana ekspektasi inflasi pada akhirnya akan ditetapkan," kata analis ANZ Daniel Hynes.
Harga emas spot stabil di US$1.811,66, menunggu data pekerjaan AS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas bergerak flat pada perdagangan Kamis (2/9). Sebagian besar investor menunggu laporan non-farm payrolls Amerika Serikat (AS) yang sangat penting untuk garis waktu pengurangan Federal Reserve. Melansir Reuters pukul 11.11 WIB, harga emas spot stabil di US$1.811,66 per ons troi, pada 0341 GMT. Sedangkan, harga emas berjangka AS stabil di US$1.814,30. "Pasar sedang menunggu rilis data penggajian untuk mendapatkan sedikit panduan tentang bagaimana ekspektasi inflasi pada akhirnya akan ditetapkan," kata analis ANZ Daniel Hynes.