KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas melemah di awal pekan. Harga emas cenderung melemah sejak akhir pekan lalu setelah ada rilis data tenaga kerja yang lebih rendah daripada ekspektasi. Senin (11/10) pukul 6.35 WIB, harga emas spot berada di U$ 1.754,58 per ons troi. Harga emas spot ini turun 0,14% dari harga di penutupan perdagangan pekan lalu pada US$ 1.757,13 per ons troi. Sedangkan harga emas kontrak Desember 2021 di Commodity Exchange berada di U$ 1.755,20 per ons troi. Harga emas berjangka ini naik 0,12% jika dibandingkan dengan harga Jumat (8/10).
Harga emas turun di awal pekan, potensi tapering semakin dekat
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga emas melemah di awal pekan. Harga emas cenderung melemah sejak akhir pekan lalu setelah ada rilis data tenaga kerja yang lebih rendah daripada ekspektasi. Senin (11/10) pukul 6.35 WIB, harga emas spot berada di U$ 1.754,58 per ons troi. Harga emas spot ini turun 0,14% dari harga di penutupan perdagangan pekan lalu pada US$ 1.757,13 per ons troi. Sedangkan harga emas kontrak Desember 2021 di Commodity Exchange berada di U$ 1.755,20 per ons troi. Harga emas berjangka ini naik 0,12% jika dibandingkan dengan harga Jumat (8/10).