KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pangan Nasional (Bapanas) melakukan pembahasan regulasi Harga Acuan Penjualan (HAP) gula untuk merespons kenaikan harga gula di dunia. Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi mengatakan, prioritas pemerintah saat ini adalah menjaga keseimbangan harga gula nasional baik ditingkat petani, pelaku industri, pedagang dan konsumen. "Kita terus mendorong agar proses review dan penyesuaian HAP gula konsumsi bisa segera rampung dan diundangkan," kata Arief dalam keteranganya, Sabtu (27/5).
Harga Gula Dunia Naik, Badan Pangan Nasional Bahas Harga Acuan Penjualan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pangan Nasional (Bapanas) melakukan pembahasan regulasi Harga Acuan Penjualan (HAP) gula untuk merespons kenaikan harga gula di dunia. Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi mengatakan, prioritas pemerintah saat ini adalah menjaga keseimbangan harga gula nasional baik ditingkat petani, pelaku industri, pedagang dan konsumen. "Kita terus mendorong agar proses review dan penyesuaian HAP gula konsumsi bisa segera rampung dan diundangkan," kata Arief dalam keteranganya, Sabtu (27/5).