JAKARTA. Harga Saham PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG) pada penutupan perdagangan Kamis (2/9) turun 5,6% dari penutupan hari sebelumnya. Hal itu merupakan imbas dari adanya aksi korporasi perseroan yaitu divestasi pemilik saham mayoritas. Kendati demikian, saham perusahaan batu bara tersebut dinilai masih layak untuk dimiliki. Pasalnya, penurunan tersebut hanya akan bersifat sementara saja. Presiden Direktur ITMG Somyot Ruchirawat seperti laporan perseroan kepada tertulisnya kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) mengungkapkan, pemegang saham mayoritas ITMG, Banpu Minerals Pte Ltd (BMS) yang bermarkas di Singapura melepas 8,72% kepemilikan sahamnya atas ITMG.
Harga ITMG turun gara-gara divestasi
JAKARTA. Harga Saham PT Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG) pada penutupan perdagangan Kamis (2/9) turun 5,6% dari penutupan hari sebelumnya. Hal itu merupakan imbas dari adanya aksi korporasi perseroan yaitu divestasi pemilik saham mayoritas. Kendati demikian, saham perusahaan batu bara tersebut dinilai masih layak untuk dimiliki. Pasalnya, penurunan tersebut hanya akan bersifat sementara saja. Presiden Direktur ITMG Somyot Ruchirawat seperti laporan perseroan kepada tertulisnya kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) mengungkapkan, pemegang saham mayoritas ITMG, Banpu Minerals Pte Ltd (BMS) yang bermarkas di Singapura melepas 8,72% kepemilikan sahamnya atas ITMG.