KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak kembali anjlok pada awal perdagangan Senin (6/4). Pukul 07.00 WIB, harga minyak west texas intermediate (WTI) untuk pengiriman Mei 2020 di New York Mercantile Exchange ada di US$ 26,19 per barel, turun 7,58% dari akhir pekan lalu yang ada di US$ 28,34 per barel. Harga minyak kembali turun setelah ada kabar penundaan rilis harga minyak mentah internasional oleh Arab Saudi untuk pertama kalinya sebelum pertemun OPEC + yang mengindikasikan bahwa mereka tidak ingin membanjiri pasar dengan minyak mentah harga rendah sebelum kesepakatan potensial. Baca Juga: Arab Saudi tunda penetapan harga jual resmi (OSP) minyak Mei hingga pertemuan OPEC+
Harga minyak anjlok, di tengah penundaan rilis harga internasional oleh Arab Saudi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak kembali anjlok pada awal perdagangan Senin (6/4). Pukul 07.00 WIB, harga minyak west texas intermediate (WTI) untuk pengiriman Mei 2020 di New York Mercantile Exchange ada di US$ 26,19 per barel, turun 7,58% dari akhir pekan lalu yang ada di US$ 28,34 per barel. Harga minyak kembali turun setelah ada kabar penundaan rilis harga minyak mentah internasional oleh Arab Saudi untuk pertama kalinya sebelum pertemun OPEC + yang mengindikasikan bahwa mereka tidak ingin membanjiri pasar dengan minyak mentah harga rendah sebelum kesepakatan potensial. Baca Juga: Arab Saudi tunda penetapan harga jual resmi (OSP) minyak Mei hingga pertemuan OPEC+