KONTAN.CO.ID - HOUSTON. Minyak mentah acuan ditutup melemah karena kekhawatiran akan gangguan pasokan yang disebabkan oleh Badai Berylfade mulai padam. Selasa (2/7), harga minyak mentah berjangka jenis Brent untuk kontrak pengiriman September 2024 ditutup melemah 36 sen atau 0,42% ke US$ 86,24 per barel. Sejalan, harga minyak mentah berjangka jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk kontrak pengiriman Agustus 2024 ditutup turun 57 sen atau 0,68% ke US$ 82,81 per barel.
Harga Minyak Ditutup Melemah di Tengah Kekhawatiran Dampak Badai Beryl yang Memudar
KONTAN.CO.ID - HOUSTON. Minyak mentah acuan ditutup melemah karena kekhawatiran akan gangguan pasokan yang disebabkan oleh Badai Berylfade mulai padam. Selasa (2/7), harga minyak mentah berjangka jenis Brent untuk kontrak pengiriman September 2024 ditutup melemah 36 sen atau 0,42% ke US$ 86,24 per barel. Sejalan, harga minyak mentah berjangka jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk kontrak pengiriman Agustus 2024 ditutup turun 57 sen atau 0,68% ke US$ 82,81 per barel.