KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sentimen penyebaran virus corona (Covid-19) terus menggerus harga komoditas global, salah satunya adalah minyak mentah. Pada perdagangan Senin (20/4), harga minyak dunia jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman Mei anjlok ke level US$ -37,63 per barel. Ini merupakan harga minyak terendah sepanjang sejarah. Tak pelak, hal ini akan berdampak pada turunnya beban bahan bakar emiten, salah satunya emiten yang bergerak di bidang kontraktor batubara.
Harga minyak dunia turun, begini dampaknya pada kinerja Samindo Resources (MYOH)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sentimen penyebaran virus corona (Covid-19) terus menggerus harga komoditas global, salah satunya adalah minyak mentah. Pada perdagangan Senin (20/4), harga minyak dunia jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman Mei anjlok ke level US$ -37,63 per barel. Ini merupakan harga minyak terendah sepanjang sejarah. Tak pelak, hal ini akan berdampak pada turunnya beban bahan bakar emiten, salah satunya emiten yang bergerak di bidang kontraktor batubara.