KONTAN.CO.ID - MELBOURNE. Harga minyak turun di awal perdagangan sesi Asia setelah data industri menunjukkan peningkatan besar tak terduga dalam stok minyak mentah Amerika Serikat (AS) untuk minggu kedua. Kamis (19/1), harga minyak mentah berjangka jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk kontrak pengiriman Februari 2023 turun 86 sen atau 1,1%, menjadi US$ 78,62 per barel. Sejalan, harga minyak mentah Brent untuk kontrak pengiriman Maret 2023 turun 73 sen atau 0,9% ke US$ 84,25 per barel, memperpanjang kerugian sekitar 1% dari hari Rabu.
Harga Minyak Lanjut Melemah 1% Terseret Stok Minyak Mentah AS Melonjak
KONTAN.CO.ID - MELBOURNE. Harga minyak turun di awal perdagangan sesi Asia setelah data industri menunjukkan peningkatan besar tak terduga dalam stok minyak mentah Amerika Serikat (AS) untuk minggu kedua. Kamis (19/1), harga minyak mentah berjangka jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk kontrak pengiriman Februari 2023 turun 86 sen atau 1,1%, menjadi US$ 78,62 per barel. Sejalan, harga minyak mentah Brent untuk kontrak pengiriman Maret 2023 turun 73 sen atau 0,9% ke US$ 84,25 per barel, memperpanjang kerugian sekitar 1% dari hari Rabu.