KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak melanjutkan rally pada perdagangan Kamis (27/1) pagi. Pukul 07.00 WIB, harga minyak west texas intermediate (WTI) untuk pengiriman Maret 2022 di New York Mercantile Exchange ada di US$ 87,37 per barel, naik 0,02% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 87,35 per barel. Kenaikan harga minyak ditopang oleh ekspektasi bahwa pasar global mengetat karena permintaan meningkat dan stok turun. Mengutip Bloomberg, persediaan minyak di pusat penyimpangan AS di Cushing jatuh lagi pekan lalu dan berada di titik terendah dalam hampir satu dekade.
Harga Minyak Lanjut Menguat, Didorong Pengetatan Pasar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak melanjutkan rally pada perdagangan Kamis (27/1) pagi. Pukul 07.00 WIB, harga minyak west texas intermediate (WTI) untuk pengiriman Maret 2022 di New York Mercantile Exchange ada di US$ 87,37 per barel, naik 0,02% dari sehari sebelumnya yang ada di US$ 87,35 per barel. Kenaikan harga minyak ditopang oleh ekspektasi bahwa pasar global mengetat karena permintaan meningkat dan stok turun. Mengutip Bloomberg, persediaan minyak di pusat penyimpangan AS di Cushing jatuh lagi pekan lalu dan berada di titik terendah dalam hampir satu dekade.