HONG KONG. Minyak berhasil bangkit dari level terendah kurun waktu 12 tahun terakhir, Jumat (8/1). Langkah pemerintah China yang berusaha meredamkan gejolak pasar dan menstabilkan mata uangnya memberi angin bagi pergerakan minyak. Harga kontrak minyak jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman Februari naik sebanyak U$ 1,07 ke U$ 34,34 per barel di New York Mercantile Exchange dan diperdagangkan pada U$ 33,68 pada 04:14 waktu Hong Kong . Kontrak minyak ini turun 2,1% menjadi U$ 33,27 pada hari Kamis (7/1), penutupan terendah sejak Februari 2004. Jumlah volume yang diperdagangkan adalah 70 % di atas rata-rata 100 hari. Minyak telah turun 9 % pekan ini .
Harga minyak mampu bangkit 3,2 %
HONG KONG. Minyak berhasil bangkit dari level terendah kurun waktu 12 tahun terakhir, Jumat (8/1). Langkah pemerintah China yang berusaha meredamkan gejolak pasar dan menstabilkan mata uangnya memberi angin bagi pergerakan minyak. Harga kontrak minyak jenis West Texas Intermediate (WTI) untuk pengiriman Februari naik sebanyak U$ 1,07 ke U$ 34,34 per barel di New York Mercantile Exchange dan diperdagangkan pada U$ 33,68 pada 04:14 waktu Hong Kong . Kontrak minyak ini turun 2,1% menjadi U$ 33,27 pada hari Kamis (7/1), penutupan terendah sejak Februari 2004. Jumlah volume yang diperdagangkan adalah 70 % di atas rata-rata 100 hari. Minyak telah turun 9 % pekan ini .