KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak mentah naik sekitar US$2 pada hari Rabu (17/5). Optimisme atas permintaan minyak dan negosiasi plafon utang Amerika Serikat (AS) mengalahkan kekhawatiran tentang pasokan yang berlimpah. Melansir Reuters, harga minyak mentah Brent naik US$2,05 atau 2,7% menjadi US$76,96 per barel. Sedangkan, harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) ditutup naik US$1,97 atau 2,8% menjadi US$72,83. "Perdagangan minyak yang kuat hari ini adalah tentang ekspektasi perjanjian plafon utang, kemungkinan pada akhir minggu ini, yang tampaknya mengangkat beban negatif di sebagian besar kelas aset, termasuk minyak," kata Jim Ritterbusch, presiden Ritterbusch and Asssociates di Galena, Illionis.
Harga Minyak Mentah Ditutup Naik US$2 Rabu (17/5), Dipicu Optimisme Plafon Utang AS
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak mentah naik sekitar US$2 pada hari Rabu (17/5). Optimisme atas permintaan minyak dan negosiasi plafon utang Amerika Serikat (AS) mengalahkan kekhawatiran tentang pasokan yang berlimpah. Melansir Reuters, harga minyak mentah Brent naik US$2,05 atau 2,7% menjadi US$76,96 per barel. Sedangkan, harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) ditutup naik US$1,97 atau 2,8% menjadi US$72,83. "Perdagangan minyak yang kuat hari ini adalah tentang ekspektasi perjanjian plafon utang, kemungkinan pada akhir minggu ini, yang tampaknya mengangkat beban negatif di sebagian besar kelas aset, termasuk minyak," kata Jim Ritterbusch, presiden Ritterbusch and Asssociates di Galena, Illionis.