KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Harga minyak naik lebih dari 2% pada perdagangan Selasa (6/10). Terangkat oleh gangguan pasokan yang diperkirakan akibat badai yang mendekati Teluk Meksiko dan pemogokan pekerja minyak di Norwegia. Melansir Reuters, harga minyak mentah Brent ditutup di US$ 42,65 per barel, naik US$ 1,36 per barel atau 3,29%. Sedangkan, harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) ditutup pada US$ 40,67 per barel, naik US$ 1,45, atau 3,7%.
Harga minyak mentah melonjak saat badai mendekati Teluk Meksiko
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Harga minyak naik lebih dari 2% pada perdagangan Selasa (6/10). Terangkat oleh gangguan pasokan yang diperkirakan akibat badai yang mendekati Teluk Meksiko dan pemogokan pekerja minyak di Norwegia. Melansir Reuters, harga minyak mentah Brent ditutup di US$ 42,65 per barel, naik US$ 1,36 per barel atau 3,29%. Sedangkan, harga minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) ditutup pada US$ 40,67 per barel, naik US$ 1,45, atau 3,7%.