KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak West Texas Intermediate (WTI) pagi ini naik setelah kemarin ditutup anjlok dalam. Selasa (28/4) pukul 6.18 WIB, harga minyak WTI untuk pengiriman Juni 2020 di New York Mercantile Exchange berada di US$ 12,95 per barel, naik 1,33% dari harga penutupan perdagangan Senin. Harga minyak WTI ini naik setelah kemarin merosot 24,56% dari posisi US$ 16,94 per barel di akhir pekan. Investor kabur dari pasar minyak Amerika Serikat (AS) karena tidak ada penyimpanan minyak yang tersedia di tengah pandemi virus corona yang menyebabkan permintaan merosot. Baca Juga: Wall Street naik lebih dari 1% menyambut pelonggaran sejumlah negara bagian AS
Harga minyak WTI naik tipis ke US$ 12,95 setelah kemarin anjlok 25%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak West Texas Intermediate (WTI) pagi ini naik setelah kemarin ditutup anjlok dalam. Selasa (28/4) pukul 6.18 WIB, harga minyak WTI untuk pengiriman Juni 2020 di New York Mercantile Exchange berada di US$ 12,95 per barel, naik 1,33% dari harga penutupan perdagangan Senin. Harga minyak WTI ini naik setelah kemarin merosot 24,56% dari posisi US$ 16,94 per barel di akhir pekan. Investor kabur dari pasar minyak Amerika Serikat (AS) karena tidak ada penyimpanan minyak yang tersedia di tengah pandemi virus corona yang menyebabkan permintaan merosot. Baca Juga: Wall Street naik lebih dari 1% menyambut pelonggaran sejumlah negara bagian AS