KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Memasuki bulan ke-10, revisi harga mobil baru juga terjadi di segmen low multi purpose vehicle ( LMPV) alias MPV murah. Namun, berdasarkan pantauan Kompas.com, baru tiga merek yang sudah menaikkan harga. Mulai dari PT Honda Prospect Motor (HPM) yang menggerek harga Mobilio secara bervariasi. Kisaranya revisinya mulai dari Rp 4,7 juta sampai Rp 6,1 juta. Banderol termurah Mobilio kini dipasarkan sebesar Rp 198,7 juta sedangkan varian tertinggi dengan CVT, yakni Mobilio RS mencapai Rp 254,1 juta dari sebelumnya Rp 248 juta. Baca Juga: BI melonggarkan uang muka kredit, berkah bagi Agen Pemegang Merek
Harga mobil di bulan Oktober 2019 sudah naik
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Memasuki bulan ke-10, revisi harga mobil baru juga terjadi di segmen low multi purpose vehicle ( LMPV) alias MPV murah. Namun, berdasarkan pantauan Kompas.com, baru tiga merek yang sudah menaikkan harga. Mulai dari PT Honda Prospect Motor (HPM) yang menggerek harga Mobilio secara bervariasi. Kisaranya revisinya mulai dari Rp 4,7 juta sampai Rp 6,1 juta. Banderol termurah Mobilio kini dipasarkan sebesar Rp 198,7 juta sedangkan varian tertinggi dengan CVT, yakni Mobilio RS mencapai Rp 254,1 juta dari sebelumnya Rp 248 juta. Baca Juga: BI melonggarkan uang muka kredit, berkah bagi Agen Pemegang Merek