JAKARTA. Harga perak terus melaju setelah mencatat penguatan signifikan sehari sebelumnya. Analis menilai prospek harga perak tahun ini cukup positif dengan dukungan permintaan sektor industri. Mengutip Bloomberg, Rabu (18/1) pukul 21.00 WIB, harga perak kontrak pengiriman Maret 2017 di Commoduity Exchange tergerus menguat 0,1% ke level US$ 17,17 per ons troi dibanding sehari sebelumnya. Pada Selasa (17/1) harga perak telah menguat hingga 2,28% dalam sehari. "Pergerakan harga perak tidak lepas dari kenaikan harga emas dunia," papar Andri Hardianto, Analis PT Asia Tradepoint Futures, Rabu (18/1).
Harga perak masih melaju mengekor emas
JAKARTA. Harga perak terus melaju setelah mencatat penguatan signifikan sehari sebelumnya. Analis menilai prospek harga perak tahun ini cukup positif dengan dukungan permintaan sektor industri. Mengutip Bloomberg, Rabu (18/1) pukul 21.00 WIB, harga perak kontrak pengiriman Maret 2017 di Commoduity Exchange tergerus menguat 0,1% ke level US$ 17,17 per ons troi dibanding sehari sebelumnya. Pada Selasa (17/1) harga perak telah menguat hingga 2,28% dalam sehari. "Pergerakan harga perak tidak lepas dari kenaikan harga emas dunia," papar Andri Hardianto, Analis PT Asia Tradepoint Futures, Rabu (18/1).