KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali menyetop perdagangan saham PT Gaya Abadi Sempurna Tbk (SLIS). BEI menghentikan perdagangan saham SLIS hari ini karena terjadi peningkatan harga kumulatif yang signifikan. "Dalam rangka cooling down, BEI memandang perlu untuk melakukan penghentian sementara perdagangan saham Gaya Abadi Sempurna (SLIS) pada perdagangan tanggal 14 November 2019," ungkap BEI dalam pengumuman bursa, Rabu (13/11). Baca Juga: Harga meroket 2.952,17% sejak IPO, begini valuasi saham Gaya Abadi Sempurna (SLIS)
Harga saham naik 4.552% sejak IPO, Gaya Abadi Sempurna (SLIS) kena suspend lagi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali menyetop perdagangan saham PT Gaya Abadi Sempurna Tbk (SLIS). BEI menghentikan perdagangan saham SLIS hari ini karena terjadi peningkatan harga kumulatif yang signifikan. "Dalam rangka cooling down, BEI memandang perlu untuk melakukan penghentian sementara perdagangan saham Gaya Abadi Sempurna (SLIS) pada perdagangan tanggal 14 November 2019," ungkap BEI dalam pengumuman bursa, Rabu (13/11). Baca Juga: Harga meroket 2.952,17% sejak IPO, begini valuasi saham Gaya Abadi Sempurna (SLIS)