KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga Surat Utang Negara (SUN) diperkirakan cenderung turun pada perdagangan Jumat (16/2). Hal ini seiring potensi melemahnya nilai tukar rupiah serta imbal hasil surat utang global yang cenderung naik. Di samping itu, harga SUN juga cenderung bergerak secara bervariasi menjelang pelaksanaan Federal Open Market Committee pada pekan depan. Analis Fixed Income MNC Sekuritas, I Made Adi Saputra mengatakan, menurunnya angka defisit neraca perdagangan pada bulan Februari lalu mendukung penurunan imbal hasil SUN pada perdagangan kemarin. Defisitnya neraca perdagangan menjadi katalis negative untuk pergerakan mata uang rupiah pada perdagangan kemarin.
Harga SUN hari ini cenderung menurun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga Surat Utang Negara (SUN) diperkirakan cenderung turun pada perdagangan Jumat (16/2). Hal ini seiring potensi melemahnya nilai tukar rupiah serta imbal hasil surat utang global yang cenderung naik. Di samping itu, harga SUN juga cenderung bergerak secara bervariasi menjelang pelaksanaan Federal Open Market Committee pada pekan depan. Analis Fixed Income MNC Sekuritas, I Made Adi Saputra mengatakan, menurunnya angka defisit neraca perdagangan pada bulan Februari lalu mendukung penurunan imbal hasil SUN pada perdagangan kemarin. Defisitnya neraca perdagangan menjadi katalis negative untuk pergerakan mata uang rupiah pada perdagangan kemarin.