KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali membuka suspensi terhadap saham PT Indo Komoditi Korpora Tbk (INCF) pada perdagangan hari ini, Jumat (23/8). Pembukaan kembali perdagangan ini dilakukan setelah BEI mensuspensi saham ini sebulan penuh sejak 22 Juli 2019 lalu. Pengumuman pembukaan kembali suspensi atas saham INCF di pasar reguler dan pasar tunai mulai hari Jumat ini diumumkan BEI pada hari Kamis (22/8). Pengumuman tersebut ditandatangi Kadiv Pengawasan Transaksi BEI Lidia M Panjaitan dan PH Kadiv Pengaturan dan Operasional Perdagangan BEI Mulyana. Baca Juga: Produsen Karet Indo Komoditi Korpora (INCF) Menanti Tambahan Dua Pelanggan Baru
Hari ini, BEI buka suspensi saham Indo Komoditi Korpora (INCF)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) kembali membuka suspensi terhadap saham PT Indo Komoditi Korpora Tbk (INCF) pada perdagangan hari ini, Jumat (23/8). Pembukaan kembali perdagangan ini dilakukan setelah BEI mensuspensi saham ini sebulan penuh sejak 22 Juli 2019 lalu. Pengumuman pembukaan kembali suspensi atas saham INCF di pasar reguler dan pasar tunai mulai hari Jumat ini diumumkan BEI pada hari Kamis (22/8). Pengumuman tersebut ditandatangi Kadiv Pengawasan Transaksi BEI Lidia M Panjaitan dan PH Kadiv Pengaturan dan Operasional Perdagangan BEI Mulyana. Baca Juga: Produsen Karet Indo Komoditi Korpora (INCF) Menanti Tambahan Dua Pelanggan Baru