KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) membuka hari kedua KTT ke-42 ASEAN pada Kamis pagi (11/5). Dalam pertemuan tersebut, para pemimpin ASEAN membahas dua isu penting yaitu review implementasi five point consensus terkait penuntasan krisis di Myanmar dan juga implementasi ASEAN Outlook on Indo-Pacific (AOIP). Presiden Jokowi menyampaikan, sebagai ketua, Indonesia terus berupaya agar ada langkah maju dari implementasi five point consensus terkait penuntasan krisis di Myanmar. Adapun poin konsensus tersebut diantaranya menyerukan penghentian kekerasan, dan memfasilitasi penyelesaian lewat joined assesment melalui AHA Centre (The ASEAN Coordinating Centre for Humanitarian Assistance on disaster management) dan juga menyalurkan bantuan kemanusiaan.
Hari Kedua KTT ke-42 ASEAN, Jokowi: Isu Myanmar Tak Boleh Hambat Pembangunan ASEAN
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) membuka hari kedua KTT ke-42 ASEAN pada Kamis pagi (11/5). Dalam pertemuan tersebut, para pemimpin ASEAN membahas dua isu penting yaitu review implementasi five point consensus terkait penuntasan krisis di Myanmar dan juga implementasi ASEAN Outlook on Indo-Pacific (AOIP). Presiden Jokowi menyampaikan, sebagai ketua, Indonesia terus berupaya agar ada langkah maju dari implementasi five point consensus terkait penuntasan krisis di Myanmar. Adapun poin konsensus tersebut diantaranya menyerukan penghentian kekerasan, dan memfasilitasi penyelesaian lewat joined assesment melalui AHA Centre (The ASEAN Coordinating Centre for Humanitarian Assistance on disaster management) dan juga menyalurkan bantuan kemanusiaan.