KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penugasan impor beras untuk mengisi stok Perum Bulog berakhir pada hari ini Rabu (28/2). Bulog mendapatkan penugasan impor beras sebesar 500.000 ton untuk mengisi stok. Namun, Bulog hanya mampu mendatangkan 261.000 ton. "Impor beras yang sudah masuk sebesar 261.000 ton," ujar Direktur Pengadaan Bulog, Andrianto Wahyu Adi kepada KONTAN. Angka tersebut belum semua masuk ke gudang Bulog. Beras impor yang telah masuk ke gudang Bulog sebesar 157.250 ton.
Hari terakhir, beras impor masuk 261.000 ton
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penugasan impor beras untuk mengisi stok Perum Bulog berakhir pada hari ini Rabu (28/2). Bulog mendapatkan penugasan impor beras sebesar 500.000 ton untuk mengisi stok. Namun, Bulog hanya mampu mendatangkan 261.000 ton. "Impor beras yang sudah masuk sebesar 261.000 ton," ujar Direktur Pengadaan Bulog, Andrianto Wahyu Adi kepada KONTAN. Angka tersebut belum semua masuk ke gudang Bulog. Beras impor yang telah masuk ke gudang Bulog sebesar 157.250 ton.