KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sampai kuartal III 2018, penjualan perusahaan perhiasan PT Hartadinata Abadi Tbk (HRTA) mengalami pertumbuhan penjualan 15% menjadi Rp 2,14 triliun. Di periode yang sama tahun lalu, penjualan perusahaan sebesar Rp 1,86 triliun. Sekretaris Perusahaan Hartadinata Abadi Mohammad Ath Thoriq memproyeksikan, sampai akhir tahun tren penjualan emas tidak terlalu tinggi. “Kalau ekspektasi tidak jauh dari kuartal III 2018 ini, ya mudah-mudahan bisa di angka 15%,” katanya kepada Kontan.co.id pada Rabu (21/11). Thoriq mengatakan, penjualan di kuartal III-2018 terutama terdongkrak oleh kenaikan harga emas. “Bukan karena ada kenaikan volume penjualan yang siginfikan,” katanya kepada Kontan.co.id pada Rabu (21/11).
Hartadinata Abadi (HRTA) menargetkan pertumbuhan 15% hingga tutup tahun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sampai kuartal III 2018, penjualan perusahaan perhiasan PT Hartadinata Abadi Tbk (HRTA) mengalami pertumbuhan penjualan 15% menjadi Rp 2,14 triliun. Di periode yang sama tahun lalu, penjualan perusahaan sebesar Rp 1,86 triliun. Sekretaris Perusahaan Hartadinata Abadi Mohammad Ath Thoriq memproyeksikan, sampai akhir tahun tren penjualan emas tidak terlalu tinggi. “Kalau ekspektasi tidak jauh dari kuartal III 2018 ini, ya mudah-mudahan bisa di angka 15%,” katanya kepada Kontan.co.id pada Rabu (21/11). Thoriq mengatakan, penjualan di kuartal III-2018 terutama terdongkrak oleh kenaikan harga emas. “Bukan karena ada kenaikan volume penjualan yang siginfikan,” katanya kepada Kontan.co.id pada Rabu (21/11).