KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Allianz Life Indonesia (Allianz Life) menyampaikan, hingga Agustus 2024 hasil investasi perusahaan tercatat lebih dari Rp 592 miliar. Direktur & Chief Financial Officer Allianz Life Indonesia Ong Le Keat menjelaskan, sebagian besar perusahaan menempatkan investasi pada instrumen saham, Surat Berharga Negara (SBN), deposito berjangka, dan obligasi korporasi. "Penempatan investasi tersebut disesuaikan dengan tujuan investasi dana pemegang polis dan strategi investasi dana perusahaan," ujarnya kepada Kontan, Rabu (9/10).
Hasil Investasi Allianz Life Indonesia Capai Rp 592 Miliar hingga Agustus 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Asuransi Allianz Life Indonesia (Allianz Life) menyampaikan, hingga Agustus 2024 hasil investasi perusahaan tercatat lebih dari Rp 592 miliar. Direktur & Chief Financial Officer Allianz Life Indonesia Ong Le Keat menjelaskan, sebagian besar perusahaan menempatkan investasi pada instrumen saham, Surat Berharga Negara (SBN), deposito berjangka, dan obligasi korporasi. "Penempatan investasi tersebut disesuaikan dengan tujuan investasi dana pemegang polis dan strategi investasi dana perusahaan," ujarnya kepada Kontan, Rabu (9/10).