KONTAN.CO.ID - TANGERANG. PT Pertamina mengajak para peserta Eco Run 2018 untuk menunjukkan kepeduliaanya kepada lingkungan. Salah satu caranya adalah dengan melakukan penggalangan dana untuk membantu konservasi Gajah Sumatera dan Elang Bondol yang terancam punah. Vice President Corporate Communication Pertamina Adiatma Sardjito mengatakan sebagian hasil penjualan tiket Eco Run 2018 akan didonasikan untuk konservasi Gajah Sumatera dan Elang Bondol. Dia mengatakan, pihaknya berterima kasih kepada para peserta Eco Run 2018 yang sudah berpartisipasi memberikan donasi, karena sebagian dana hasil penjualan tiket Eco Run 2018 akan didonasikan untuk konservasi hewan-hewan khas Indonesia yang terancam punah.
Sebagian penjualan tiket Pertamina Eco Run 2018 untuk konservasi gajah & elang bondol
KONTAN.CO.ID - TANGERANG. PT Pertamina mengajak para peserta Eco Run 2018 untuk menunjukkan kepeduliaanya kepada lingkungan. Salah satu caranya adalah dengan melakukan penggalangan dana untuk membantu konservasi Gajah Sumatera dan Elang Bondol yang terancam punah. Vice President Corporate Communication Pertamina Adiatma Sardjito mengatakan sebagian hasil penjualan tiket Eco Run 2018 akan didonasikan untuk konservasi Gajah Sumatera dan Elang Bondol. Dia mengatakan, pihaknya berterima kasih kepada para peserta Eco Run 2018 yang sudah berpartisipasi memberikan donasi, karena sebagian dana hasil penjualan tiket Eco Run 2018 akan didonasikan untuk konservasi hewan-hewan khas Indonesia yang terancam punah.