KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hasil sementara rekapitulasi suara (real count) mencatatkan bahwa pasangan calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mencatat perolehan suara lebih dari 50%. Berdasarkan hasil real count Pilpres 2024 yang dilakukan KPU hingga Rabu (14/2) pukul 21:00 WIB, pasangan Prabowo-Gibran berhasil meraih 56,19% dengan 6.454.152 suara. Kemudian pasangan nomor urut 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 23,8% dengan jumlah 2.353.828 suara.
Hasil Sementara Real Count KPU, Prabowo-Gibran Raih 56,19% Suara
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hasil sementara rekapitulasi suara (real count) mencatatkan bahwa pasangan calon presiden dan calon wakil presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming mencatat perolehan suara lebih dari 50%. Berdasarkan hasil real count Pilpres 2024 yang dilakukan KPU hingga Rabu (14/2) pukul 21:00 WIB, pasangan Prabowo-Gibran berhasil meraih 56,19% dengan 6.454.152 suara. Kemudian pasangan nomor urut 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar memperoleh 23,8% dengan jumlah 2.353.828 suara.