KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) sudah melakukan uji ketahanan atau stress test untuk mengantisipasi dampak pengurangan kebijakan moneter (tapering off) dari bank sentral Amerika Serikat (AS) The Federal Reserve (The Fed). Hasilnya? Gubernur BI Perry Warjiyo kemudian mengungkapkan, hasil stress test menunjukkan dampak dari tapering off ini lebih rendah dari taper tantrum yang terjadi 2013. “Hasil dari stress test menunjukkan efek yang jauh lebih kecil dari taper tantrum 2013,” tegas Perry, Selasa (21/9) dalam pembacaan hasil Rapat Dewan Gubernur BI September 2021 via video conference.
Hasil stress test BI: Dampak tapering off ke Indonesia lebih kecil dari 2013
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) sudah melakukan uji ketahanan atau stress test untuk mengantisipasi dampak pengurangan kebijakan moneter (tapering off) dari bank sentral Amerika Serikat (AS) The Federal Reserve (The Fed). Hasilnya? Gubernur BI Perry Warjiyo kemudian mengungkapkan, hasil stress test menunjukkan dampak dari tapering off ini lebih rendah dari taper tantrum yang terjadi 2013. “Hasil dari stress test menunjukkan efek yang jauh lebih kecil dari taper tantrum 2013,” tegas Perry, Selasa (21/9) dalam pembacaan hasil Rapat Dewan Gubernur BI September 2021 via video conference.