KONTAN.CO.ID - Biasanya, pikun dialami oleh mereka yang sudah berusia tua. Namun, tahukah Anda bahwa pikun juga bisa dialami oleh Anda yang masih berusia muda? Supaya Anda bisa mendapat perawatan yang sesuai, gejala pikun perlu Anda waspadai. Melansir Healthline, ada banyak hal yang bisa jadi penyebab pikun. Mulai dari penyakit alzheimer, stroke, luka pada otak, penyakit huntington, frontotemporal dementia, hingga kondisi-kondisi yang lain. Supaya gejala-gejala di bawah ini tidak Anda alami, ada beberapa hal yang bisa Anda lakukan. Salah satunya adalah dengan mengonsumsi makanan bergizi, seperti buah, sayur, dan asam lemak omega-3.
Hati-hati! 5 Kondisi ini bisa jadi gejala pikun, lo
KONTAN.CO.ID - Biasanya, pikun dialami oleh mereka yang sudah berusia tua. Namun, tahukah Anda bahwa pikun juga bisa dialami oleh Anda yang masih berusia muda? Supaya Anda bisa mendapat perawatan yang sesuai, gejala pikun perlu Anda waspadai. Melansir Healthline, ada banyak hal yang bisa jadi penyebab pikun. Mulai dari penyakit alzheimer, stroke, luka pada otak, penyakit huntington, frontotemporal dementia, hingga kondisi-kondisi yang lain. Supaya gejala-gejala di bawah ini tidak Anda alami, ada beberapa hal yang bisa Anda lakukan. Salah satunya adalah dengan mengonsumsi makanan bergizi, seperti buah, sayur, dan asam lemak omega-3.