KONTAN.CO.ID - TOKYO. Unit bisnis Toyota Motor, Daihatsu Motor, akan memberikan kompensasi kepada 423 pemasok dalam negeri yang mempunyai hubungan bisnis langsung dengan Daihatsu karena pabriknya di Jepang masih menganggur gara-gara kasus skandal uji keselamatan. "Daihatsu telah menghentikan produksinya di Jepang hingga akhir bulan depan, kata juru bicara Daihatsu seperti dikutip Reuters, Senin (25/12). Ia bilang, Daihatsu akan mempertimbangkan untuk memberikan kompensasi kepada pemasok berdasarkan volume bisnis masa lalu dan menilai dampak penghentian tersebut terhadap jaringan pemasoknya yang luas.
Hentikan Produksi, Daihatsu Motor Beri Kompensasi ke Pemasok
KONTAN.CO.ID - TOKYO. Unit bisnis Toyota Motor, Daihatsu Motor, akan memberikan kompensasi kepada 423 pemasok dalam negeri yang mempunyai hubungan bisnis langsung dengan Daihatsu karena pabriknya di Jepang masih menganggur gara-gara kasus skandal uji keselamatan. "Daihatsu telah menghentikan produksinya di Jepang hingga akhir bulan depan, kata juru bicara Daihatsu seperti dikutip Reuters, Senin (25/12). Ia bilang, Daihatsu akan mempertimbangkan untuk memberikan kompensasi kepada pemasok berdasarkan volume bisnis masa lalu dan menilai dampak penghentian tersebut terhadap jaringan pemasoknya yang luas.