KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perhelatan pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2020 sudah dipastikan ditunda oleh pihak penyelenggara yakni PT Dyandra Promosindo Tbk (DYAN) untuk meminimalisir penyebaran Covid-19. Presiden Direktur Dyandra Hendra Noor Saleh menyatakan bahwa IIMS 2020 yang akan diselenggarakan pada 9-19 April 2020 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta serta IIMS regional di kota Makassar yang dijadwalkan pada 15 – 19 April 2020 di Celebes Convention Center (CCC) ditunda penyelenggaraannya. Baca Juga: Meski ada corona, produsen consumer goods masih yakin bisa tumbuh di kuartal I
Hindari penyebaran virus corona, Indonesia International Motor Show (IIMS) ditunda
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perhelatan pameran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2020 sudah dipastikan ditunda oleh pihak penyelenggara yakni PT Dyandra Promosindo Tbk (DYAN) untuk meminimalisir penyebaran Covid-19. Presiden Direktur Dyandra Hendra Noor Saleh menyatakan bahwa IIMS 2020 yang akan diselenggarakan pada 9-19 April 2020 di JIExpo, Kemayoran, Jakarta serta IIMS regional di kota Makassar yang dijadwalkan pada 15 – 19 April 2020 di Celebes Convention Center (CCC) ditunda penyelenggaraannya. Baca Juga: Meski ada corona, produsen consumer goods masih yakin bisa tumbuh di kuartal I