KONTAN.CO.ID - BERLIN. Menteri Keuangan Jerman Olaf Scholz menyebut negaranya dapat menghadapi kemungkinan krisis ekonomi dengan menyuntikkan miliaran euro ke dalam perekonomian. Seperti diberitakan Reuters, Scholz mengatakan hal ini menandakan kesiapannya untuk paket stimulus besar jika ekonomi Jerman mengarah ke arah resesi. Baca Juga: Jack Ma pensiun, bagaimana nasib Alibaba ke depan?
Hindari risiko resesi, Jerman bisa gelontorkan miliaran euro
KONTAN.CO.ID - BERLIN. Menteri Keuangan Jerman Olaf Scholz menyebut negaranya dapat menghadapi kemungkinan krisis ekonomi dengan menyuntikkan miliaran euro ke dalam perekonomian. Seperti diberitakan Reuters, Scholz mengatakan hal ini menandakan kesiapannya untuk paket stimulus besar jika ekonomi Jerman mengarah ke arah resesi. Baca Juga: Jack Ma pensiun, bagaimana nasib Alibaba ke depan?