KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan melaporkan, sejak awal tahun hingga Agustus 2024 realisasi anggaran pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) sudah mencapai Rp 18,9 triliun. Realisasi tersebut sudah mencapai 43,1% dari pagu yang sebesar Rp 40 triliun untuk tahun ini. "Ini kita memantau terus karena pekerjaan jalan terus, pengerjaan pembangunan fisik infrastruktur maupun non infrastruktur itu berjalan terus, nanti kalau serah terima pengerjaan fisiknya selesai nanti serapan anggarannya akan meningkat dengan cepat kemungkinan menjelang akhir tahun," ujar Wakil Menteri Keuangan I Suahasil Nazara dalam Konferensi Pers di Jakarta, Senin (23/9).
Hingga Agustus 2024, Pembangunan IKN Serap Anggaran Rp 18,9 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan melaporkan, sejak awal tahun hingga Agustus 2024 realisasi anggaran pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) sudah mencapai Rp 18,9 triliun. Realisasi tersebut sudah mencapai 43,1% dari pagu yang sebesar Rp 40 triliun untuk tahun ini. "Ini kita memantau terus karena pekerjaan jalan terus, pengerjaan pembangunan fisik infrastruktur maupun non infrastruktur itu berjalan terus, nanti kalau serah terima pengerjaan fisiknya selesai nanti serapan anggarannya akan meningkat dengan cepat kemungkinan menjelang akhir tahun," ujar Wakil Menteri Keuangan I Suahasil Nazara dalam Konferensi Pers di Jakarta, Senin (23/9).