KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak implementasi kartu debit berlogo nasional dalam rangka penerapan Gerbang Pembayaran Nasional (GPN) sudah mulai terasa. Direktur Bisnis PT Artajasa Pembayaran Elektronis (Artajasa) Anthoni Morris mengungkapkan, hal ini terlihat dari pertumbuhan transaksi menggunakan kartu debit berlogo GPN di ATM Bersama. Berdasarkan catatan Artajasa, sejak November 2017 hingga Juni 2018 sudah ada lebih dari 12 juta transaksi menggunakan kartu debit GPN yang telah di-routing secara domestik. Total nilai transaksinya mencapai lebih dari Rp 6,3 triliun.
Hingga Juni, transaksi kartu debit GPN di ATM Bersama mencapai Rp 6,3 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Dampak implementasi kartu debit berlogo nasional dalam rangka penerapan Gerbang Pembayaran Nasional (GPN) sudah mulai terasa. Direktur Bisnis PT Artajasa Pembayaran Elektronis (Artajasa) Anthoni Morris mengungkapkan, hal ini terlihat dari pertumbuhan transaksi menggunakan kartu debit berlogo GPN di ATM Bersama. Berdasarkan catatan Artajasa, sejak November 2017 hingga Juni 2018 sudah ada lebih dari 12 juta transaksi menggunakan kartu debit GPN yang telah di-routing secara domestik. Total nilai transaksinya mencapai lebih dari Rp 6,3 triliun.