KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mandiri (persero) Tbk (BMRI) mencatat realisasi penjualan produk investasi khususnya obligasi ritel dan reksadana mengalami pertumbuhan bisnis yang cukup menarik, apalagi sejak didukung melalui aplikasi Livin' by Mandiri. SVP Wealth Management Bank Mandiri, Sista Pravesthi menyampaikan volume transaksi digital di Livin’ Investasi sendiri telah mencapai lebih dari Rp 6 triliun, sejak diluncurkan pada Mei 2022 hingga Maret 2023. “Saat ini Livin Investasi dapat melayani produk reksadana dan yang terbaru SBN Ritel yang baru saja launching di awal Maret lalu,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Selasa (4/4).
Hingga Maret, Bank Mandiri Catat Transaksi di Livin Investasi Tembus Rp 6 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Mandiri (persero) Tbk (BMRI) mencatat realisasi penjualan produk investasi khususnya obligasi ritel dan reksadana mengalami pertumbuhan bisnis yang cukup menarik, apalagi sejak didukung melalui aplikasi Livin' by Mandiri. SVP Wealth Management Bank Mandiri, Sista Pravesthi menyampaikan volume transaksi digital di Livin’ Investasi sendiri telah mencapai lebih dari Rp 6 triliun, sejak diluncurkan pada Mei 2022 hingga Maret 2023. “Saat ini Livin Investasi dapat melayani produk reksadana dan yang terbaru SBN Ritel yang baru saja launching di awal Maret lalu,” ujarnya kepada Kontan.co.id, Selasa (4/4).