KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Himpunan Peritel dan Penyewa Pusat Perbelanjaan Indonesia (Hippindo) menyambut baik dihentikannya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) oleh pemerintah. Hal ini dinilai akan membuat industri ritel lebih bergairah pada 2023. Ketua Umum Hippindo Budihardjo Iduansjah menyampaikan, berakhirnya kebijakan PPKM menandakan bahwa penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia sudah semakin membaik dan masyarakat sudah jauh lebih paham terhadap protokol kesehatan. Meski tidak dijelaskan secara rinci, Hippindo memprediksi jumlah kunjungan masyarakat ke gerai-gerai ritel dan pusat perbelanjaan akan meningkat signifikan selepas PPKM ditiadakan.
Hippindo Yakin Pebisnis Ritel Akan Leluasa Ekspansi Seiring Berakhirnya PPKM
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Himpunan Peritel dan Penyewa Pusat Perbelanjaan Indonesia (Hippindo) menyambut baik dihentikannya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) oleh pemerintah. Hal ini dinilai akan membuat industri ritel lebih bergairah pada 2023. Ketua Umum Hippindo Budihardjo Iduansjah menyampaikan, berakhirnya kebijakan PPKM menandakan bahwa penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia sudah semakin membaik dan masyarakat sudah jauh lebih paham terhadap protokol kesehatan. Meski tidak dijelaskan secara rinci, Hippindo memprediksi jumlah kunjungan masyarakat ke gerai-gerai ritel dan pusat perbelanjaan akan meningkat signifikan selepas PPKM ditiadakan.