KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Hoffmen Cleanindo Tbk (KING) mendapatkan kontrak baru dalam sektor usaha jasa washroom hygiene di beberapa area perkantoran, kantor perbankan, kantor pemerintahan, pusat perbelanjaan, serta tempat hiburan di semester I-2023. Perolehan kontrak baru menjadi langkah penting bagi KING, pasca melaksanakan initial public offering (IPO) pada Februari 2023. Presiden Direktur Hoffmen Cleanindo Rudy Japarto mengungkapkan, KING terus melancarkan sektor usaha lainnya seperti cleaning service, security service, labour supply dan membidik beberapa proyek di area segitiga emas. Dengan mendapatkan kontrak penting tersebut, berimbas dampak yang positif bagi neraca keuangan KING. Dimana, sektor usaha washroom hygiene mengalami kenaikan pendapatan hingga 60%.
Hoffmen Cleanindo (KING) Optimis Target Pendapatan 2023 Bisa Terpenuhi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Hoffmen Cleanindo Tbk (KING) mendapatkan kontrak baru dalam sektor usaha jasa washroom hygiene di beberapa area perkantoran, kantor perbankan, kantor pemerintahan, pusat perbelanjaan, serta tempat hiburan di semester I-2023. Perolehan kontrak baru menjadi langkah penting bagi KING, pasca melaksanakan initial public offering (IPO) pada Februari 2023. Presiden Direktur Hoffmen Cleanindo Rudy Japarto mengungkapkan, KING terus melancarkan sektor usaha lainnya seperti cleaning service, security service, labour supply dan membidik beberapa proyek di area segitiga emas. Dengan mendapatkan kontrak penting tersebut, berimbas dampak yang positif bagi neraca keuangan KING. Dimana, sektor usaha washroom hygiene mengalami kenaikan pendapatan hingga 60%.